Manchester City yang pada laga akhir harus mengalami kekalahan di markas Chelsea dengan skor 2-1 dimana memutuskan harapan untuk menjuarai gelar Premier League musim ini. Sebab Liverpool yang keluar sebagai juara dengan keunggulan banyak poin dan tidak bisa lagi mengejar mereka. Kegagalan ini justru menjadi pembelajaran baru untuk sang pelatih Pep Guardiola dimana dirinya melihat rapuhnya barisan pertahanan mereka saat dimasuki oleh serangan lawan pada setiap pertandingan. Sebab ada nama Aymeric Laporte masih menjalankan pemulihan dengan untuk Nicolas Otamendi dan Jones Stones masih tidak konsisten dan jauh dari yang diharapkan. Jadi pelatih akan mencoba mendaratkan beberapa bek tengah baru pada bursa transfer musim depan dengan tambahan baru dipercaya akan membuat mereka kembali dalam kondisi yang luar biasa agar bisa bersaing kembali para perebutan gelar Premier League musim depannya.
1. Milan Skriniar
Merupakan pemain yang namanya menjadi pembicaraan soalnya pemain asal Slovakia itu tampil hebat bersama klubnya Inter Milan. Itu membuat dirinya dikaitkan dengan kepindahan menuju Manchester City sebab sang pelatih ingin membelinya dan menjadikannya sebagai pemain belakang yang tangguh apalagi dirinya bisa diduetkan dengan beberapa bek tengah lainnya. Pemain barusia 25 tahun itu memang sekarang menjadi andalan oleh Conte sebab dirinya bisa bersaing dalam persaingan untuk mendapatkan posisi skuad utama pada musim ini.
2. Ruben Dias
Merupakan pemain muda yang sekarang bermain untuk Benfica itu dikabarkan akan kembali mencoba tantangan baru dalam karier sepakbolanya. Peluang ini bisa dimanfaatkan City dalam mengincarnya sebab tidak muda karena harus bersaing dengan beberapa klub termasuk Barcelona dan Real Madrid paling depan untuk pemain asal Portugal tersebut. Pihak klub juga hanya akan melepaskan jika memang mendapatkan tawaran besar dan pastinya penjualnya akan menguntungkan pada musim depan.
3. David Alaba
Merupakan bek kiri paling banyak menjadi incaran klub top eropa dimana dirinya sudah bermain bersama Bayern Munchen sejak bertahun-tahun. Penampilan Alaba berubah pada musim ini sebab sang pelatih memberikan posisi bek tengah kepada pemain asal Austria dan berhasil tampil maksimal dengan posisi barunya itu dan Alaba akan terus bekerja keras untuk memberikan kemampuannya tersebut. Apalagi sang pemain pernah bekerja sama dengan Guardiola pada saa masih melatih Bayern dan kemungkinan sang pemain akan pindah terbuka lebar.