Bagi para pecinta kuliner pastinya mencoba makanan baru merupakan sebuah kegiatan yang wajip, apa lagi saat ini sudah banyak bermunjulan para youtuber dengan konten kuliner, faktor media sosial juga turut mendorong meningkatnya pecinta kuliner.
Selain sambil liburan yang tidak pernah lupa pasti juga mencari kuliner yang lezat dari daerah tersebut, mungkin di Indonesia kita sudah banyak melihat dan mencoba berbagai makanan dari yang lezat sampai yang unik-unik, nah berikut ini bagi kalian yang suka berburu makanan unik diluar negri bisa mencoba makanan yang satu ini.
Restoran yang berlokasi di kota Castelfranco Veneto, Italia baru-baru ini viral dimedia sosial, restoran tersebut berhasil menemukan satu jenis makanan baru yang mampu menarik rasa penasaran para tamu-tamunya.
Makanan yang mereka sajikan berupa kudapan udara yang telah melewati proses penggorengan dan diberinama aria fritta, sebenarnya aria fritta itu merupakan jenis makanan ringan yang berbahan dasarkan tepung tapioka diolah seperti kulit.
Kulit yang terbuat dari tapioka lalu digoreng dan juga bisa dipanggang, melewati proses tersebut makan kulit akan mengembang seperti krupuk jangek klw di Indonesia, setelah proses tersebut kulit yang tadinya sudah mengembanga langsung disuntikan dengan Ozon selama kurun waktu 10 menit.
Rasa dan aromah ketika menyantap aria fritta akan menghasilakan aromah seperti kita sedang berada di pegunungan dengan udara yang sejuk, penyajianya juga cukup unik yaitu denga sajikan diatas piring dan atasnya di susun kapar agar ketika melihat hidangan tersebut lebih tertarik mencoba.